Cara Mengatasi Masalah Windows 7 Build 7601 Not Genuine Tanpa Software

Assalamu'alaikum Wr. WB

Saat nyalain pc tiba-tiba muncul pemberitahuan Activation Windows dan wallpaper kamu jadi hitam dengan tulisan “Windows 7 Build 7601 This copy of Windows is not genuine” kayak gini


Yaaak selamat OS Windows yang kamu gunakan adalah produk bajakan atau tidak asli dan lagi diingatkan oleh Microsoft untuk beli CD Windows 7 yang original.

Bukan cuma kamu kok, admin pun begitu hehe. Mau gimana lagi, untuk harga CD Windows 7 yang originalnya aja sekitar 1juta – 3jutaan. Kebayang mahalnya kan, hanya untuk CD aja setara beli Smartphone.

Kalau belum di aktivasi, saat komputer dihidupkan, Windows akan selalu “meneror” kamu dengan tampilan seperti gambar diatas. Jadi kurang nyaman kan?

〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰

Kali ini admin akan memberikan cara menghilangkan tulisan “Windows 7 Build 7601 not genuine” dengan cmd tanpa software. Simak baik baik ya

1.      Buka command prompt :
·         tekan windows + R di keyboard kamu, lalu ketik cmd, klik ok.


·      Atau bisa melalui start lalu ketik cmd di kotak search, setelah itu klik kanan pada cmd / command prompt klik Run as administrator.


2.      Setelah muncul layar cmd, ketik slmgr –rearm, kemudian enter.



3.      Tunggu beberapa detik sampai muncul seperti ini, lalu klik ok.



4.      Kalau sudah, restart PC kamu.

5.      Tadaa tulisan “Windows 7 Build 7601 not genuine” di layar sudah hilang.



6.      Gantilah wallpaper sesuai keinginan mu.



Jika cara menghilangkan tulisan “Windows 7 Build 7601 not genuine” dengan cmd tanpa software tidak berhasil, Silahkan coba gunakan bantuan software Activator Windows Loader atau Chew WGA. Tapi cobalah cara ini dulu.

〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰

Itulah tips cara menghilangkan tulisan “Windows 7 Build 7601 not genuine” dengan cmd tanpa software. Bagusnya sih, kalau punya cukup uang beli CD Windows 7 originalnya yang dijual resmi. Gimanapun juga hargailah usaha mereka.


Sekian dari admin, selamat mencoba..☺

2 komentar: